Gawat Nih, Anies dan Prabowo Kampanye Bareng di Jawa Timur

Cak Imin, calon wakil presiden nomor urut 1 dari pasangan Anies-Muhaimin, memberikan komitmen kuat terkait pembuatan Undang-Undang dalam sebuah dialog kesejahteraan buruh di Kabupaten Bekasi pada Senin (18/12/2023).
Cawapres nomor urut 2 Muhaimin Iskandar atau Cak Imin. [Suara.com/Mae Harsa]

Indosiana.com – Capres Anies Baswedan maupun Prabowo Subianto bakal gelar kampanye akbar di lokasi yang sama, tepatnya Jawa Timur (Jatim).

Komisi Pemilihan Umum (KPU) agar depresi menangani hal ini, pasalnya penyelenggara Pemilu 2024 itu takut kalau terjadi benturan antara dua kubu pendukung masing-masing calon presiden Indonesia itu.

KPU berencana bakal memakai jasa bantuan polisi alias banpol di daerah setempat guna mengantisipasi terjadi benturan atau gesekan di lapangan.

Informasi yang masuk ke Indosiana.com, Anies Baswedan capres nomor urut 1 dijadwalkan deklarasi, 9 Februari 2024, adapun Prabowo capres nomor urut 2 setelahnya atau 10 Februari 204.

Hanya saja pada Jumat 9 Februari 2024 itu, Prabowo dan Gibran gelar rapat tertutup di saat Anies kampanye. Anggota KPU RI August Mellaz di kantornya, Jakarta Pusat mengatakan kalau mereka akan mempertimbangkan, bagaimana hal ini.

:Kemudian ini bagian dari koordinasi dengan pihak kepolisian. Yang jelas sekarang posisinya tentu sebagai keputusan itu yang akan dijalankan,” ucapnya, Jumat (19/1/2024).

August menegaskan bahwa pihaknya bersama tim paslon dan aparat pengamanan akan berkordinasi secara intensif untuk memastikan tidak ada gesekan antar pendukung pasangan calon.

“Kami sudah komunikasi intensif dengan kepolisian, termasuk salah satunya terkait bagaimana merekayasa arus,” tutup Mellaz. [*]